Situs Menambang Bitcoin Terbaik yang Wajib Dicoba

Citra Cahyani

Situs Menambang Bitcoin

Salah satu cara memperoleh adalah dengan menambangnya menggunakan perangkat komputer dan internet atau memiliki istilah lain mining bitcoin. Mining bitcoin sendiri bisa Anda lakukan melalui situs yang beredar di dunia maya.

Baca Juga: Situs Mining Bitcoin, 4 Rekomendasi Gratis dan Aman

7 Pilihan Terbukti Membayar Terbaru

1. Bitcoinker

Bitcoinker merupakan salah satu situs mining bitcoin terbaik yang sudah terbukti membayar para penggunanya sehingga cocok untuk para pemula yang masih takut untuk mencoba bermain dengan bitcoin. Untuk menggunakan situs Bitcoinker, pengguna hanya perlu melakukan langkah berikut:

  • Inputkan alamat Bitcoin pada situs Bitcoinker
  • Tuliskan Captcha
  • Tekan tombol “Klaim Bitcoin”

2. FreeBitcoin.io

FreeBitcoin.io adalah salah satu website faucet terbesar yang menjadi andalan para penambang Bitcoin di seluruh dunia.

Meski FreeBitcoin sebenarnya hanya akan membayar satu kali setiap jamnya, namun keunggulan website ini adalah rutin mengadakan undian setiap minggu dengan hadiah sebesar 1 BTC. 

Para pengguna berkesempatan untuk mendapatkan Bitcoin senilai 300 Dolar setiap jam. Penarikan Bitcoin dari FreeBitcoin juga sangat mudah serta ambang minimalnya rendah. Pengguna juga bisa memperoleh 50% dari setiap penghasilan referral. 

3. Eobot

Eobot adalah salah satu situs menambang bitcoin yang sudah terbukti membayar penggunanya sehingga menarik banyak penambang bitcoin.

Kelebihan Eobot adalah cara pengoperasiannya yang sederhana sehingga sangat cocok untuk para pemula.

Berikut langkah menggunakan Eobot:

  • Buka situs Eobot dan daftar untuk buat akun
  • Isi formulir pendaftaran dengan data yang benar
  • Eobot kemudian akan mengirimkan email berisi link untuk melakukan konfirmasi. Lakukan konfirmasi setelah pendaftaran
  • Login kembali ke situs dan langsung cari “Produk”
  • Klik tombol “Faucet” untuk mulai memperoleh Gh. Kecepatan (Ghs) akan membantu pengguna untuk menghasilkan bitcoin lebih cepat dan gratis 

4. MicroBitcoin

MicroBitcoin merupakan platform pembayaran menggunakan format peer-to-peer (P2P) yang terdesentralisasi untuk kegiatan ekonomi mikro. Hal ini karena MicroBitcoin memiliki ukuran yang lebih kecil sehingga biaya transaksinya pun lebih rendah. 

Biaya transaksi yang tinggi inilah yang menyebabkan kecepatan transaksi dengan Bitcoin menjadi lambat. Total persediaan menggunakan MicroBitcoin pun meningkat dengan rasio 1:10.000 berbanding dengan Bitcoin. 

Baca Juga: Main Game dapat Bitcoin? Coba 8 Game Berikut Ini!

5. Cointiply

Cointiply adalah situs tambang bitcoin yang masih cukup muda jika Anda membandingkannya dengan situs tambang bitcoin lainnya.

Meskipun Cointiply baru terbentuk di tahun 2018 dan masih berusia muda, namun situs ini cukup terpercaya karena telah terbukti membayar para penggunanya. 

Bahkan, jika melihat ulasan pada beberapa situs di internet, Cointiply memperoleh ulasan yang cukup memuaskan. Hal ini karena situs Cointiply memberikan pembayaran paling tinggi dengan adanya bonus seperti bonus Bitcoin serta Bit Fun. 

Jumlah pengguna Cointiply sejauh ini sudah mencapai 674 ribu dengan klaim yang diberikan mencapai 63 juta klaim Faucet. 

6. Cryptotab

Situs Cryptotab menjadi salah satu situs paling populer dan bahkan telah mendapatkan rating cukup bagus di website trustpilot. Hanya saja, sayangnya beberapa ulasan dari pengguna menyatakan bahwa mereka belum memperoleh bayaran. 

Situs Cryptotab sendiri adalah situs penghasil bitcoin dalam jumlah kecil sehingga cocok untuk pengguna awal. Kelebihan situs ini adalah pengguna bisa menggunakannya secara gratis tanpa harus menyetorkan dana terlebih dulu. Cryptotab juga tersedia dalam bentuk aplikasi yang bisa diakses di smartphone Android.Dapatkan berita terkini terkait dari portal berita https://www.cryptomedia.id/. Portal berita CryptoMedia menyajikan informasi terbaru dan kredibel dari sumber terpercaya terkait blockchain, altcoin, airdrop, cryptocurrency. Anda juga bisa mendapat informasi situs menambang bitcoin terbaru dari sini.

Baca Juga: Aplikasi Android Penghasil Bitcoin, 4 Pilihan untuk Dicoba

Baca juga

Tinggalkan komentar