Cryptomedia.id – Bitcoin (BTC) berhasil mencuri perhatian investor dan penggemar kripto dengan perjalanan yang menarik dalam beberapa tahun terakhir. Meskipun harga BTC sering mengalami fluktuasi dalam jangka pendek, pola kenaikan yang konsisten membuatnya tetap menarik bagi banyak kalangan.
Dengan melihat sejarah naik turunnya harga BTC, kita bisa memahami bagaimana crypto mampu untuk terus pulih dan berkembang meskipun dihadang oleh berbagai tantangan. Keberhasilan Bitcoin dalam menghadapi ketidakpastian ekonomi menunjukkan kekuatan dan daya tariknya sebagai aset digital yang inovatif dan berpotensi tinggi. Sehingga menjadi pilihan banyak orang sebagai aset investasi. Kamu juga bisa mendapatkan Bitcoin gratis. Caranya bisa dilihat di akhir artikel ini.
Sejarah Harga Bitcoin
Dianggap sebagai “remaja” dalam dunia perekonomian karena baru diluncurkan pada tahun 2009, BTC berhasil membuktikan bahwa usia dini tak menjadi halangan untuk terus berkembang. Pertumbuhan yang terus terjadi kini menunjukkan hasil yang berarti.
Bahkan, seringkali BTC mengalami lonjakan harga yang drastis sekaligus penurunan yang signifikan. Untuk memahami dinamika ini, penting untuk melihat sejarah harga Bitcoin secara mendetail.
Dimulai dari awal kemunculan BTC yang hampir tidak bernilai, Bitcoin pertama kali memperoleh nilai moneter pada Oktober 2009 ketika Martti Malmi, seorang mahasiswa komputer asal Finlandia, menjual 5.050 koin dengan harga sekitar INR 414,65 atau Rp76.711. Jika dihitung, per koin hanya bernilai US$ 0,0009, yang jika dirupiahkan hanya Rp13,95 saja. Nilai yang amat kecil dan amat jauh dengan harga BTC pada detik ini. Penukarannya pun masih menggunakan PayPal, sebuah metode yang terdengar sudah kuno jika dibandingkan dengan berbagai cara pertukaran kripto yang tersedia saat ini.
Harga BTC terus mengalami fluktuasi besar, hingga terbaru, BTC mencapai level tertinggi sepanjang masa di sekitar Rp1,14 miliar, dengan kapitalisasi pasar mencapai hingga Rp22.320 triliun pada 14 Maret 2024. Kelas aset “B” ini telah menunjukkan kinerjanya sebagai salah satu yang paling menguntungkan, sehingga tidak mengherankan jika aset digital ini kini menjadi bagian tak terpisahkan dari arus utama dalam perekonomian investasi.
Sejarah Bitcoin menunjukkan bahwa meskipun harga dapat sangat fluktuatif, potensi keuntungan dan ketahanan harga koin BTC terus menarik minat investor. Dari awal yang sederhana hingga pencapaian tertinggi, Bitcoin telah menunjukkan kapasitas luar biasa untuk pulih dan berkembang, menjadikannya salah satu aset digital yang paling menarik di era modern.
Baca juga Game Penghasil Bitcoin
Mengapa Investasi Bitcoin Sekarang?
Jika kamu masih ragu untuk berinvestasi dalam BTC, mungkin ini adalah kode untuk mulai mempertimbangkan langkah tersebut dengan serius. Jika ditarik dari sejarah, BTC telah berhasil membuktikan evolusinya menjadi aset digital yang kuat, dengan potensi keuntungan yang tinggi di masa depan.
Meskipun volatilitas pasar sering menimbulkan kekhawatiran, tren jangka panjang yang dihasilkan oleh BTC menunjukkan peningkatan yang konsisten. Sehingga, dapat ditarik kesimpulan membeli BTC sekarang, bisa menjadi keputusan yang sangat strategis, memanfaatkan momentum sebelum harganya melambung lebih tinggi.
Jangan sampai kamu membeli BTC di harga yang sudah jauh lebih tinggi saat bull run dimulai. Berinvestasi sekarang berarti kamu bisa mendapatkan BTC pada harga yang lebih terjangkau dan berpotensi mendapatkan keuntungan yang lebih besar saat harga melonjak.
Jangan biarkan peluang ini terlewat. Dengan semakin banyaknya institusi dan investor besar yang mulai melirik Bitcoin sebagai bagian dari portofolio mereka, sekarang adalah waktu yang tepat untuk bersiap. Mulailah berinvestasi dalam BTC sekarang dan jadilah bagian dari revolusi keuangan.
Nah, untuk kalian yang bersiap terjun ke dunia kripto atau yang sudah lama mengincar BTC, ini kesempatan emas yang tidak boleh dilewatkan! Ajaib Kripto sedang bagi-bagi Bitcoin gratis total senilai 1 Bitcoin! Caranya sangat mudah dan terbuka untuk semua orang.
Pastikan kamu sudah download, install, dan registrasi di Ajaib Kripto untuk mendapatkan kode Ajaib. Lalu, follow instagram @ajaib_kripto. Pada salah satu postingan di instagram @ajaib_kripto, tulis komentar dengan format Mau Bitcoin Gratis #AjaibBitcoin, kode Ajaib Kripto, dan mention 3 teman.
Tulis komen sebanyak-banyaknya, agar peluang menang semakin besar. Selain itu, pastikan untuk me-repost atau menambahkan konten tersebut ke story dan agar semakin banyak yang ikutan untuk mendapatkan Bitcoin gratis!
Agar semakin banyak orang yang bisa take profit saat harga Bitcoin sudah naik. Jadi Ingat Bitcoin, Ingat Ajaib!
Baca juga Ajaib Earn, Peluang untuk Dapatkan Profit Harian dari Investasi Kripto
Kapan Lagi Bisa Dapet Bitcoin Gratis dengan Modal Follow dan comment?
Jadi, tunggu apalagi? Yuk buruan sekarang follow dan comment untuk bisa mendapatkan kesempatan merasakan keseruan mendapatkan BTC secara gratis! Baca syarat dan ketentuan lengkapnya di website Ajaib Kripto.
Dan bagi kamu yang masih belum punya akun Ajaib Kripto, yuk segera daftar di Ajaib Kripto dan gunakan kode cryptomedia saat mendaftar agar kamu bisa mendapatkan tambahan crypto gratis dari Ajaib Kripto senilai hingga Rp6 juta! Yuk ikutan sekarang dan siapa tahu kalian jadi salah satu yang beruntung. Ingat Bitcoin, ingat Ajaib Kripto! Selamat berinvestasi!